Ketiga,Lagu ini memberitahukan kita,bahwa saat kita terjatuh,terpuruk,dan benar-benar berada dibawah,Tuhan mengirimkan malaikat-malaikat yang berwujud orang. Yaitu,sahabat, orang tua,dan orang terdekat untuk kita menanyakan solusi terbaik dalam masalah yang menimpa kita. Keempat,Kita harus berani berlari walaupun dalam keadaan terluka. Maksudnya,saat kita terluka akibat sebuah kegagalan yang membuat hati kita hancur,kita harus tetap melangkahkan kaki dan memegang pengalaman yang kita dapatkan saat suatu kegagalan bertamu dalam hidup kita.
Dan dari makna itu,dapat disimpulkan bahwa,lagu itu mengajarkan kita untuk bermimpi yang setinggi-tingginya dan selalu berusaha menggapainya. Dan dalam semua usaha kita itu,pasti akan ada beberapa batu sandungan yang kita injak dan membuat kita jatuh dalam lumpur yang kotor. Saat itu terjadi,kita tidak boleh berhenti dan mengeluh kesakitan,tapi,kita harus mengambil pengalaman agar kita tidak terjatuh lagi. Kembali berdiri,dan kembali berlari menggapainya. Berlari,dan terus berlari. Merasakan langkah-langkah kaki yang bergitu melelahkan. Namun,setelah sekian kali kita merasakan apa itu terjatuh,kita pasti akan memperoleh suatu keberhasilan yang sangat memuaskan.
Suatu keberhasilan yang sangat luar biasa. Keberhasilan yang mengusir kegagalan. Dan keberhasilan yang membawakan suatu kebahagiaan. Dimana kebahagiaan itulah yang akan selalu menemani setiap langkah kita. Dan kebahagiaanlah yang akan selalu mewarnai kehidupan kita. Namun,walaupun kita sudah memperoleh suatu keberhasilan,kita juga harus selalu berhati-hati dalam melangkah. Karena,suatu kegagalan bisa saja dengan mendadak kembali datang dalam hidup kita.
Dan satu kalimat yang harus selalu kita ingat saat kegagalan kembali datang. Yaitu, “Couse everythings gonna be OK”. Semuanya akan baik-baik saja. Bangkit, kembali berlari,dan terus berlari,sampai kegagalan tak terlihat lagi!!
B. Inggris nya
This song has a very inspiring meaning to everyone. First, this song teaches us to always hold the ideals, dreams, and hopes, and always try to get it all. Second, this song teaches us not to give up easily. When we fall down, when we're down, and when we're really down, we should always try to get up and stand up straight up against the high sky.
Third, this song tells us, that when we fall, fall, and really under, God sends angels in the form of people. That is, friends, parents, and people closest to us to ask the best solution in the problem that befell us. Fourth, we must dare to run even in a state of injury. That is, when we are hurt by a failure that disintegrates our hearts, we must keep stepping and holding on to the experiences we get during a failure to entertain in our lives.
And from that meaning, it can be concluded that, the song teaches us to dream as high and always try to reach it. And in all our efforts, surely there will be some stumbling blocks that we step on and make us fall in dirty mud. When that happens, we should not stop and complain of pain, but, we must take experience so that we do not fall again. Standing again, and running back to reach. Run, and keep running. Feel the exhausting footsteps. However, after so many times we feel what it fell, we will definitely get a very satisfying success.
A tremendous success. Success that drives out failure. And success brings a happiness. Where is the happiness that will always accompany our every step. And it is happiness that will always color our lives. However, even if we already have a success, we also must always be careful in stepping. Because, a failure could just suddenly come back in our lives.
And one sentence that we must always remember when failure comes back. That is, "Couse everythings gonna be OK". Everything will be alright. Rise, run back, and keep running, until the failure is invisible again !!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar